KAPOLSEK WADASLINTANG PIMPIN APEL SIAGA 212 DI HALAMAN MAKO
Polres Wonosobo Polda Jateng – Kapolsek Wadaslintang AKP HARJOKO,SH pimpin apel siaga 212 di halaman Polsek Wadaslintang yang ikuti seluruh anggota yang tersprint siaga, Jumat 2/12 pukul 07.00 wib.
Mengingat pelaksanan aksi damai bela islam jilid III berjalan aman serta damai, Kapolres Wonosobo memerintahkan seluruh jajaran untuk laksanakan apel siaga di mapolsek masing-masing. “Alhamdulillah semua berjalan lancar dan damai, dan saya mengucapkan terimakasih kepada seluruh anggota yangtelah berpartisipasi penggaalangan terhadap tokoh masyarakat dan tokoh agama di wilayah hukum Wadaslintang terbukti dari Wilayah Wdadaslintang tidak ada yang berangkat ikut aksi ke Jakarta,” katanya kepada anggota.Watch Full Movie Streaming Online and Download
“Sekali lagi ini adalah keberhasilan kita melakukan sambang dan penggalangan sejak dini, sehingga masysrakat betul – betul meyadari dan tidak terprovokasi ikut lakukan demo ke Jakarta,” tambahnya lagi.